MENGHIAS TERMINAL MENGGUNAKAN FIGLET DAN COWSAY
Assalamualaikum wr.wb
Hallo guys ketemu lagi dengan saya , kali ini saya akan membahas tentang bagaimana cara menghias terminla menggunakan figlet dan cowsay
berikut langkah -langkahnya
1.buka terminal terlebih dahulu ctrl+alt+t ,lalu masuk ke user root/superuser
2.install figlet dengan cara "apt-get install figlet"enter tunggu sampai proses selesai3.setelah selesai silahkan install cowsay-nya dengan cara "apt-get install fortune cowsay"enter
4.install sl untuk menampilkna animasi bergerak "apt-get install sl"enter
5.edit bashrc dengan cara "sudo gedit .bashrc"enter
6.maka akan muncul tampilan seperti di bawah ini
7.kemudian edit seperti di bawah ini
sl =animasi kereta bergerak
cowsay -f eyes = animasi gambar
figlet -f smslant=tipe font
ary red army =ulisan yang ingin di tampilan
setelah selesai klik save
8.buka terminal baru maka akan muncul tampilan seperti di bawah ini
9.untuk mengganti gambar bisa memilih